Dalam menggunakan laptop/notebook maka anda harus melakukan :
- Saat membersihkan LCD maka gunakan kain halus dan lembab agar tidak merusak LCD notebook anda
- Jika laptop tidak di gunakan lebih dari 10 menit maka hibernate atau matikan notebook anda
- Atur brightness/penerangan layar yang sesuai agar pandangan lebih nyaman
- Setting pengaturan power management di conrol panel menjadi mode power saver
- Lakukan defragment hardisk secara rutin
- Uninstall atau hapus aplikasi/software yang tidak di gunakan
- Install anti virus dan update anti virus secara rutin
- Hapus cookies, history dan file temporary secara rutin menggunakan software CCleaner
- Jangan mendekatkan benda mengandung magnet di dekat laptop anda agar tidak merusak sebuah komponen di laptop anda
- Backup data-data penting anda agar tidak terjadi sesuatu yang tidak di inginkan
- Simpan dan rawat adaptor dengan baik
Dalam menggunakan laptop anda tidak boleh melakukan hal-hal berikut :
- Meletakan benda logam di dekat laptop anda
- Menyentuh lensa/optik CD/DVD Drive
- Menyemprot cairan pembersih LCD langsung ke notebook anda
- Membiarkan baterai laptop terkena suhu yang tinggi
- Menyimpan notebook saat adaptor masih terhubung
- Meletakan notebook di atas banyal atau di tempat yang ridak rata
- Memperbaiki notebook di tempat tidak terpercaya atau membongkar notebook sendiri
Jika anda melakukan tips dari saya, insyaalah notebook/laptop anda pasti tahan lama dan awet !
5 comments
thanks artikelnya bermanfaat sekali..
Excellent :D
nice posting artikelnya bermanfaat sekali..
#komenback www.iffatblogger.com
Even while ӏ'm perplexed at the way this works , thanks for sharing it nonetheless.
Also visit my website: firstchoice.co.uk voucher
okwee
Posting Komentar
[[ Dofollow Blog ]]
Hargai Penulis dengan Cara Memberikan Komentar di Artikel Ini ,
Dan Berkomentarlah dengan kata-kata yang Sopan.
Terima Kasih